Jadwal Nonton MotoGP San Marino 2022 Hari Ini Minggu 4 September, dan Link Live Streaming Trans7

Zona Olahraga – Berikut jadwal nonton MotoGP San Marino 2022 hari ini Minggu 4 September, lengkap dengan link live streaming Trans7.

MotoGP San Marino 2022 sudah memasuki rangkaian utamanya pada hari ini, Minggu (4/9/2022).

Dan diketahui, sesuai jadwal MotoGP San Marino 2022, rangkaian balapan di Sirkuit Misano akan dimulai pada sore hari.

Dan tak boleh dilewatkan keseruan balapan kelas utama MotoGP San Marino 2022 yang bisa bisa disaksikan di Trans7 mulai pukul 19.00 WIB nanti malam Minggu 5 September 2022.

Baca juga: Jadwal Nonton Siaran Langsung MotoGP Austria 2022 Trans7 Minggu 21

Baca juga: Jadwal Nonton Siaran Langsung MotoGP Austria 2022 Trans7 Minggu 21

Untuk kali ini Rider tim Ducati, Jack Miller punya peluang besar untuk memenangi balapan MotoGP hari ini. Makanya pastinya bakal seru, sayang bila dilewatkan duel sengit ini.

Peluang itu didapatnya, karena ia akan mengawali balapan dari posisi pertama. Namun itu, tidak menjamin, makanya layak kalian nonton persaingan ketat para rider.

Sebelumnya, pebalap Jack Miller meraih pole position MotoGP San Marino 2022 dengan catatan waktu 1 menit 31,899 detik.

Kemudian pada posisi kedua ditempat oleh Enea Bastianini. Pastinya dia akan menjadi pesain Jack Miller nanti.

Lalu, pada Posisi ketiga di starting grid akan diisi oleh Marco Bezzechi. Pebalap ini juga tidak menutup kemungkinan membalikan keadaan nanti.

Berikut Jadwal MotoGP San Marino Hari Ini.

Minggu, 4 September 2022

16.00 WIB: Balapan Moto3

17:20 WIB: Balapan Moto2

19.00 WIB: Balapan MotoGP

Hasil Kualifikasi MotoGP San Marino 2022

1 Jack Miller Ducati Lenovo (GP22)

2 Francesco Bagnaia* Ducati Lenovo (GP22)

3 Enea Bastianini Gresini Ducati (GP21)

4 Marco Bezzecchi Mooney VR46 Ducati (GP21)

Baca juga: Hasil Lengkap FP1 MotoGP San Marino Jumat Kemaren 2022

Baca juga: Link Streaming Nonton MotoGP Austria Malam Ini di Trans 7 dan MotoGp Live

5 Maverick Viñales Aprilia Factory (RS-GP)

6 Johann Zarco Pramac Ducati (GP22)

7 Luca Marini Mooney VR46 Ducati (GP22)

8 Fabio Quartararo Monster Yamaha (YZR-M1)

9 Aleix Espargaro Aprilia Factory (RS-GP)

10 Miguel Oliveira Red Bull KTM (RC16)

11 Franco Morbidelli Monster Yamaha (YZR-M1)

12 Alex Rins Suzuki Ecstar (GSX-RR)

13 Jorge Martin Pramac Ducati (GP22)

14 Fabio Di Giannantonio Gresini Ducati (GP21)

15 Brad Binder Red Bull KTM (RC16)

16 Alex Marquez LCR Honda (RC213V)

17 Michele Pirro Aruba.it Racing (GP22)

18 Andrea Dovizioso WithU RNF Yamaha (YZR-M1)

19 Pol Espargaro Repsol Honda (RC213V)

20 Stefan Bradl Repsol Honda (RC213V)

21 Darryn Binder WithU RNF Yamaha (YZR-M1)

22 Takaaki Nakagami LCR Honda (RC213V)

23 Kazuki Watanabe Suzuki Ecstar (GSX-RR)

24 Remy Gardner KTM Tech3 (RC16)

25 Raul Fernandez KTM Tech3 (RC16)

Dan Bagnaia kena hukum turun tiga posisi start.

Itulah informasi Jadwal Nonton MotoGP San Marino 2022 Hari Ini Minggu 4 September, dan Link Live Streaming Trans7

Jadwal Nonton MotoGP San Marino 2022 Hari Ini Minggu 4 September, dan Link Live Streaming Trans7